Langsung ke konten utama

Fakta Unik Tentang Wortel

 Hai Mr.L. . . .     Bounjour....

Wortel. Tanaman ini sering didentikkan dengan hewan kelinci karena pengaruh salah satu tayangan kartun di televisi. Wortel merupakan tanaman yang sangat bergizi. Karena banyak mengandung Vitamin A yang baik untuk mata. Rendra waktu kecil sering dan suka sekali makan wortel ini. Biasanya disup dengan berbagai sayuran mulai dari kobis, jagung, kentang, tomat atau sayuran lainnya. Pokoknya mantap deh jadinya....
Berikut beberapa Fakta Unik tentang tanaman wortel

# Fakta Unik Tentang Wortel 1
Wortel merupakan tanaman yang berasal dari Afganistan. Dalam ilmu Biologi, tanaman ini masuk dalam keluarga Umbelliferae bersama-sama dengan tanaman seledri, ketumbar, dan jinten.

# Fakta Unik Tentang Wortel 2
Bangsa Yunani kuno dan Romawi kuno ternyata sudah membudidayakan wortel lho.... Orang Yunani kuno menyebut wortel sebagai philtron yang apabila diterjemahkan ke daam bahasa Inggris adalah love charm atau  mungkin di Indonesia bisa kita sebut jimat asmara. Mereka percaya bahwa wortel membuat hubungan antara laki-laki dan dan perempuan lebih harmonis.

# Fakta Unik Tentang Wortel 3
Di Inggris, selain untuk makanan wortel juga digunakan sebagai fashion. Para wanita disana sering menggunkan topi yang berbentuk tanaman orange ini.
Salah satu topi yang didesain seperti wortel.
# Fakta Unik Tentang Wortel 4
Sebuah wortel terdiri dari 87% air. Wortel mendapatkan warna orange dari beta caroten. Beta caroten inilah yang apabila dimakan oleh tubuh manusia akan berubah menjadi vitamin A. Perlu diketahui, walaupun banyak mengandung vitamin, memakan wortel terlalu banyak dapat membuat kulit kita berubah warna menjadi orange pula seperti warna wortel itu sendiri. Penyakit ini disebut karotenemia, dan akan hilang sendiri bila kita mengurangi konsumsi wortel tersebut.

# Fakta Unik Tentang Wortel 5
Wortel terpanjang di dunia yang pernah tercatat adalah sepanjang 17 meter. 
Sedangkan wortel terberat di dunia yang pernah tercatat adalah seberat 9 kilogram.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Inilah Saya bagi Keluarga dan Indonesia

Sebaik – baik manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain. Ya, kalimat tersebut menjadi salah satu prinsip dalam hidup saya. Kalimat tersebut selalu terngiang dalam pikiran saya, menjadikan saya berusaha agar setiap perbuatan saya bermanfaat bagi orang lain. Perkenalkan nama saya Firda Salsabila. Saya anak pertama dari tiga bersaudara. Ayah dan ibu saya seorang guru SD di salah satu desa di Kabupaten Pemalang. Adik pertama saya bersekolah di MAN 1 Surakarta dan adik kedua saya bersekolah di MTs N 1 Surakarta. Saat ini saya berperan sebagai anak, sebagai kakak, sebagai mahasiswa, juga sebagai warga negara. Tentunya tidak mudah untuk melaksanakan semua peran secara sekaligus. Akan tetapi, sesuai dengan prinsip hidup saya, saya akan berusaha melaksanakan peran dengan baik sehingga dapat memberikan kebermanfaatan semaksimal mungkin. Sebagai seorang anak, saya berusaha membahagiakan orang tua saya. Apalagi saya adalah anak tertua, tentunya saya ingin meringankan beban orang tua say...

Cara Mengelola Uang dengan Baik dan Benar

Hello ...... Good Morning... :)         Disini Mr.L menampilkan sedikit pengetahuan tentang bagaimana cara mengelola uang dengan baik. Ya udah daripada kalian nunggu telalu lama langsung aja yuk kita lihat. LET'S CHECK IT OUT =D         Mengelola keuangan pribadi, rumah tangga, usaha ataupun perusahaan sangat diperlukan agar uang dapat dipergunakan dengan efektif dan tepat sasaran. Jangan sampai uang yang kita penya dialokasikan ke tempat yang bukan semestinya. Untuk itu beberapa tips cerdas mengelola keuangan berikut moga bisa membantu anda. Tentukan pengeluaran wajib Diantara banyaknya kebutuhan hidup, sebenarnya ada kebutuhan pokok yang wajib kita beli dan ada juga yang tidak wajib tapi hanya sebatas pelengkap. Beberapa contoh dari pengeluaran wajib di rumah tangga adalah membeli beras, minyak goreng, bayar listrik, cicilan rumah, membayar SPP anak dan sebagainya. Tentukan apa saja yang ...

Fakta Unik Norwegia

Hai ... ? Apa kabar ? Saat ini aku mau ngasih tahu tentang fakta unik negara Norwegia. Tahu nggak sih tentang negara ini ? Kalo belum tahu langsung aja yuk ! Apa yang terpikirkan di benak anda ketika mendengar kata Norwegia? Salah satu Negara kaya penghasil sumber minyak bumi, tempat bersalju di dataran tinggi dimana terdapat beruang kutub dan pemandangan indah di sekitarnya, ataukah sebuah tempat nyaman untuk liburan musim panas. Hal yang paling mencolok dari itu semua adalah julukan tentang ‘Sebuah Negara Kaya’ yang dimiliki oleh Norwegia. 1.Persamaan Norwegia dikenal sebagai Negara yang menjunjung tinggi nilai egalitarian (kesamaan hak yang dimilki oleh setiap penduduk di Norwegia). Anda akan terkejut jika berkunjung di Norwegia, karena antara kaya dan miskin hanya terdapat sebuah perbedaan yang sangat tipis sekali atau bahkan tidak terlihat perbedaan antara yang kaya ataupun miskin. Seorang pengarang Norwegia Bjørnstjerne Bjørnson (1832-1910) sempat membuat perny...