Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2013

Cara Mengelola Uang dengan Baik dan Benar

Hello ...... Good Morning... :)         Disini Mr.L menampilkan sedikit pengetahuan tentang bagaimana cara mengelola uang dengan baik. Ya udah daripada kalian nunggu telalu lama langsung aja yuk kita lihat. LET'S CHECK IT OUT =D         Mengelola keuangan pribadi, rumah tangga, usaha ataupun perusahaan sangat diperlukan agar uang dapat dipergunakan dengan efektif dan tepat sasaran. Jangan sampai uang yang kita penya dialokasikan ke tempat yang bukan semestinya. Untuk itu beberapa tips cerdas mengelola keuangan berikut moga bisa membantu anda. Tentukan pengeluaran wajib Diantara banyaknya kebutuhan hidup, sebenarnya ada kebutuhan pokok yang wajib kita beli dan ada juga yang tidak wajib tapi hanya sebatas pelengkap. Beberapa contoh dari pengeluaran wajib di rumah tangga adalah membeli beras, minyak goreng, bayar listrik, cicilan rumah, membayar SPP anak dan sebagainya. Tentukan apa saja yang menjadi pengeluaran wajib, dan alokasikan uang anda untuk memenu